PhotoBlog

Monday, May 28, 2018

Mokun's Skincare Journey

Saya termasuk golongan orang-orang yang lebih menikmati proses menggunakan skincare daripada instant ke klinik kecantikan dengan laser-laser canggihnya atau ke dokter kulit dengan proses peeling ngeletek dan merah-merah.

Skincare (and makeup) has been my "sweet escape" since the past 5 years. Selain ada goals untuk punya kulit kinclong glowing huwow-huwow, tentunya untuk mencegah penuaan mengingat umur sudah tidak terlalu muda lagi. Walaupun sudah memasuki group 30's tapi saya belum benar-benar menggunakan produk anti-aging. Selain belum menemukan yang cocok, saya percaya untuk kulit Asia, seperti saya, hydrating adalah kunci untuk mengurangi adanya kerutan. Jadi saya hobi banget cari pelembab, hydrating toner, atau sheet mask. Pakenya rajin? Belum tentu! Hahahaha..
Ya begitulah Ibu-Ibu, laper mata beli ini itu pada kenyataannya sampai dirumah gak rajin pakainya.

When I start my skincare journey, I can say I don't have so much problem with my skin. Kulit wajah saya itu cenderung badak. Artinya mau coba-coba sabun muka apapun, atau bedak apapun, ya gak bakal jerawatan atau kenapa-kenapa. Itu salah satu penyebab gak pernah takut nyobain produk baru.
Waktu itu cuma penasaran gimana biar lebih "cakepan" aja kulitnya. Sama mulai ingin investasi biar ga cepet kerutan (padahal waktu itu masih umur masih 20an, well late 20 sih ehehe). Sungguh kangen masa itu. Gak ada jerawat, gak banyak bekas-bekas jerawat atau PIH alias souvenir dari memelihara jerawat. Tapi dulu memang kusam macam anak main layangan.

Way before skincare, I was a makeup junkie. Dulu pahamnya adalah kenapa cape-cape skincare kalau semua bisa ditutupin dengan makeup. Sungguh sangat sesat. Hobi banget dandan dan beli alat makeup udah kaya mau ngelenong.
Dosa lain adalah gak kenal sunscreen, gak punya, gak pernah beli, gak pernah pake. Sedih deh pokoknya. Karena suka makeup itu mulai follow-follow beauty blogger slash influencer dan membawa juga ke halaman skincare junkie.
Dari situlah mulai berkenalan dengan skincare sampai sekarang tak hingga jumlah trial-error dengan skincare ini.

Mulai panjang ya, nanti saya lanjut lagi ceritanya ya..

xoxo,
Kuns


Wednesday, July 5, 2017

Hello !

Wow 6 Tahun!  

Sudah 6 tahun yang lalu terakhir saya post di blog ini. Memang waktu itu bikin blog hanya ikut-ikutan aja. Commitment untuk menulis sama sekali gak ada. 

Belakangan ini tiba-tiba saja ada sedikit (iya sedikit) keinginan untuk mulai menulis lagi, meskipun nggak tau juga apa yang mau ditulis. Tapi suka ngebatin "ih kalo ditulis lucu nih biar inget aja sama kejadian ini". Apalagi sejak punya anak banyak banget yang ingin dicatat. 

Selama itu ya ternyata, kalau kembali ke 6 tahun yang lalu perubahan dalam hidup saya udah banyak sekali. Sudah menikah, sudah punya rumah sendiri, sudah kesampean kerja di kantor yang deket dengan rumah, sudah punya anak cantik lucu ngegemesin. Banyak yang bisa disyukuri jadinya ya. 

Tuh kan dengan menulis kaya gini jadi bisa bersyukur :) 

Kebetulan bulan ini akan jadi bulan dimana umur saya berkurang lagi 1 tahun. A perfect time to stop and reflect. Semoga mulai menulis sedikit-sedikit ini bisa jadi kebiasaan yang bertahan lama ya. 

See you! 


xoxo, 
Kunti

Monday, November 21, 2011

Review : Antologi Rasa


I just done reading Antologi Rasa by Ika Natassa, and I should tell you that this book is worth-reading. When I started to read, I just can't stop turning the paper. I love the 4 main character in this book. The story itself represent what is so-called urban lifestyle, complicated friendship mixed with love, ego and off course drama. Almost all of the character have a self-centered point of view. And the writer successfully brought us into their talking-brain.

You just have to feel it by reading this book, feel the addiction.
Happy reading !

-K

ps : Thank you @chillisilly and @jeszvasthi for your recommendation.

Thursday, August 25, 2011

Ramadhan 2011

I know God is never sleep.
He listen to my prayers.
Thank you for all the bless you've given to me God.

-K